Perintah dasar linux
Perintah Dasar Linux Sebelum menjabarkan perintah dasar sistem operasi Linux, Anda harus membuka baris perintah (command line) terlebih dulu. Jika belum pernah menggunakan antarmuka baris perintah (command-line interface), silakan baca tutorial CLI ini . Meskipun langkah-langkah yang akan diikuti berbeda tergantung pada distribusi yang digunakan, baris perintah biasanya ada di bagian Utilities. Berikut daftar command dasar Linux: 1. pwd command Perintah dasar Linux pwd berfungsi untuk mencari path dari direktori (folder) yang Anda gunakan saat ini. Perintah ini akan mengembalikan path yang absolut (penuh), yang pada dasarnya merupakan path semua direktori yang diawali dengan garis miring depan (/) . Contoh dari path absolut adalah /home/username . 2. cd command Untuk menjelajahi file dan direktori Linux, gunakan perintah cd . Perintah Linux ini memerlukan path penuh atau nama direktori, tergantung pada direktori yang Anda gunakan saat ini. Misalkan saat ini Anda sedang berada